Seni

Van Der Wijck

Siapa yang kejam di antara kita Hayati?

Entahlah Zainuddin, tak pantas rasanya engkau salahkan diriku

 

Aku tak sedang menyalahkanmu ataupun diriku

Aku hanyalah bertanya, siapakah yang kejam kepada diri kita sendiri ini Hayati?

 

Nyatanya tidak ada yang benar-benar lebih kejam kepada diri kita

Kecuali diri kita itu sendiri

 

Harapan-harapan itulah yang menjelma menjadi kekecewaan

Melampauhi takdir, merasa memiliki sedang nyatannya hanya sedang diuji

Merasa memiliki, sedang ternyata hanya dititipi barang sebentar sahaja

 

Sudah jelas sesakit itulah karena merasa memiliki

Tapi masih saja coba-coba uji keperkasaan hati

Padahal sudah jelas bahwa hati itu lemah sifatnya, mudah terbolak-balik akan ujian duniawi

Researcher at Centre for Islamic Education and Contemporary Studies (CIECS)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *