Ruang Buku
Seri bercengkrama dengan buku
Merawat Akal: Pendidikan yang Memerdekakan
Ruang pembacaan buku teruntuk merawat akal dan pikiran. Karena buku merupakan udara nan nafas bagai sehatnya pikiran manusia – Oleh: Krisna Wijaya Pendidikan yang Memerdekakan oleh Francis Wahono adalah sebuah karya yang mendalam dan inspiratif yang menyoroti pentingnya sistem pendidikan…
Project Jurnal GoresanIlmu
Bismillah Undangan terbuka bagi siapapun yang konsen terhadap dunia pendidikan Mari menulis jurnal bersama kami dan angkasakan karya yang sudah dibuat nantinya InsyaaAllah project menulis bersama ini akan selalu ada setiap waktu ke depannya di GoresanIlmu 1.…
Nilai-nilai Islam dalam Sejarah itu Sirna
Oleh: Krisna Wijaya Presiden Pertama Republik Indonesia, Soekarno pernah menyampaikan bahwa, “Jangan pernah melupakan sejarah. Ini akan membuat dan mengubah siapa diri kita.” Berbicara mengenai sejarah, Dr. Adian Husaini dalam sebuah seminar bedah buku karya beliau yang berjudul…
Neil Postman: Matinya Pendidikan
Oleh: Krisna Wijaya Sekolah merupakan tempat yang dipilih oleh mayoritas orang tua untuk menjadi pelarian utama dalam membelajarkan anak-anaknya. Sebagai rujukan utama yang dipilih oleh orang tua untuk membelajarkan anak-anaknya, kedudukan sekolah ini tentunya menempati kedudukan yang sangat penting…
Refleksi: Kelebihan dan Kekuranganku
Oleh: Krisna Wijaya Berbicara dengan diri sendiri mengenai kelebihan dan kekurangan yang masing-masing kita miliki, maka sejatinya kita sedang membahas mengenai konsep yang sering disebut sebagai self talk. Self talk ini adalah waktu di mana kita berbicara dengan diri kita…
Sebuah Kebanggaan
Oleh: Krisna Wijaya “No Civilization can prosper, or even exist, after having lost this pride and the connecting with its own past” Muhammad Asad, Islam at the Crossroads Membahas mengenai peradaban, saat ini kita akan melihat sebuah peradaban…
Kurikulum Manusia Takwa
Oleh: Krisna Wijaya Bulan kemenangan itu telah melewati kita semua. Dia telah berjalan melewati kita dan akan kembali dinanti-nanti kedatanganya pada kesempatan yang akan datang. Bulan yang diberikan title sebagai “Bulan Kemenangan” ini memang Allah siapkan khusus untuk melahirkan…
Adab dan Pendidikan
Oleh: Krisna Wijaya Pada tahun 1977, sebuah konferensi pendidikan Islam internasional yang membahas mengenai permasalahan pendidikan umat Islam diadakan untuk yang pertama kalinya. Kota Makkah menjadi tuan rumah kehormatan dalam penyelenggaraan acara ini. Konferensi itu membahas sebuah topik permasalahan…
Reformasi Pendidikan #2
Oleh: Krisna Wijaya Optimis “Negara Indonesia ini merupakan negara yang besar bila ditinjau dari aspek wilayah dan keberagaman yang ada di dalamnya, namun masalah yang dimiliki negara ini lebih besar dari pada besarnya negara ini sendiri,” ungkap Prof. Hamid Fahmy…
Reformasi Pendidikan!
Membaca Kacamata Pendidikan Dr. Adian Husaini #1 Oleh: Krisna Wijaya Pembahasan ini dimulai dari sebuah acara Round Table Discussion (Diskusi Satu Meja) yang diadakan oleh Lembaga Pengkajian MPR RI, pada tanggal 24 Oktober 2017. Tema yang diangkat dalam kesempatan…